Pemkab Asahan Telah Capai 20 % Sub Pin Polio

oleh -
pelaksanaan-sub-pin-polio-di-desa-meranti-kecamatan-meranti-asahan
Pelaksanaan sub pin polio di Desa Meranti Kecamatan Meranti, Asahan. (gardaberita.com/Rial)

“Untuk itu kepada kepala desa/lurah dan camat se-Kabupaten Asahan diharapkan rutin memberikan sosialisasi kepada masyarakatnya tentang bahaya stunting,” harap Bupati.

“Mari kita saling bergandengan tangan dalam pencanangan sub pin polio dan pencegahan stunting di Kabupaten Asahan, agar generasi muda yang kita miliki terhindar dari bahaya penyakit tersebut. Wujudkan Indonesia Emas Tahun 2045 dengan genarasi yang berkualitas,” sambungnya.

Sebelumnya Kapolres Asahan AKBP Roman Smaradhana Elhaj mengatakan, tujuan dilakukan pencanangan sub pin polio untuk memberikan kekebalan tubuh bagi bayi dan balita usia 0-59 bulan terhadap serangan penyakit tersebut. Selain itu Polres Asahan, siap mendukung Pemerintah Kabupaten Asahan untuk mencapai target sub pin polio yang telah ditentukan.(rial)

Baca Juga;  Di Forum SKK Migas Rasidah Beberkan Cara Atasi Stunting

Penulis : Rial Garda

Gambar Gravatar
Syahrial Hasibuan adalah Jurnalis gardaberita.com, Biro Kabupaten Asahan, Sumatera Utara